Langkah Sederhana Memulai Blogging
jedanulis.com – Jika kalian ingin memulai membuat blog, dan masih bingung mulai dari mana? dalam artikel ini saya akan memberikan beberapa langkah sederhana yang saya lakukan untuk membuat blog. Kenapa harus blogging, sebuah aktifitas dimana kalian bisa menuangkan ide, konsep, cerita hingga bisa dibaca oleh semua orang diseluruh dunia. Sekarang jamannya digital, semua serba digital …